Perbedaan Toyota Agya dan Honda Brio

Sejak dulu, tipe mobil terus berkembang seiring dengan perkembangan zaman dan selera pasar. Mobil kecil yang sejak dulu dikenal seperti sedan, kini telah berevolusi menjadi hatchback. Hatchback adalah tipe kendaraan sedan yang bagian belakangnya (bagasi) lebih pendek. Namun komposisinya hampir sama dilihat dari ciri yaitu memiliki 2 box penumpang, mesin didepan dan bagasi dibelakang. Dalam … Continue reading Perbedaan Toyota Agya dan Honda Brio